Kliping Semaphore


Pembahasan :
A. Sejarah Semaphore
B. Semaphore Modern
C. Penggunaan Semaphore dalam Kepramukaan
D. Kegunaan Semaphore
E. Prinsip dan Karakteristik Semaphore
F. Tata Cara Pengiriman Semaphore
G. Cara Mudah Belajar Semaphore

Semaphore
yang dimaksud dengan semaphore adalah suatu cara untuk mengirim dan menerima berita dengan menggunakan bendera, dayung, batang, tangan kosong atau dengan memakai  sarung tangan. Informasi yang disampaikan  dibaca melalui posisi bendera atau tangan.

Namun saat ini  yang umum digunakan adalah bendera, yang dinamakan dengan bendera semaphore. Pengiriman sandi atau kode melalui bendera semaphore ini memakai dua bendera, yang masing-masing ukuran bendera 45 x 45 cm. Bentuknya yang persegi merupakan gabungan dua buah segi tiga sama kaki yang beda warna.

Warna yang digunakan sebenarnya bisa bermacam-macam, namun yang biasa digunakan adalah warna merah dan kuning, dimana posisi warna merah selalu berada dekat kayu bendera. Semaphore digunakan dalam komunikasi kelautan pada awal abad ke 19.

Silahkan yg mau Download "Kliping Semaphore" sudah dalam bentuk Ms. Word ( Kliping Semaphore.docx & Kliping Semaphore.pdf )  di bawah sini :

Berbagi :

:

Komentar

Posting Komentar